Skip to main content
Berita

[Analisa Daily] Kebun Kelapa Sawit Sumut Perlu Kemitraan

By Juni 20, 2016No Comments

Pekanbaru, (Analisa). Kepala Dinas (Kadis) Per­kebunan Sumut, Ir  Hera­wati N, MMA mengatakan saat ini banyak kebun kelapa sawit di Sumatera Utara (Sumut) me­­ma­suki masa “replan­ting”. Untuk itu Ka­dis Per­ke­bu­nan Sumut ini meng­ajak un­tuk membuat percon­tohan “rep­lanting” petani sawit di Sumut.

Hal itu dikatakannya, saat berkunjung di lahan petani bi­naan Asian Agri ya­ng ter­gabung dalam KUD Mulus Rahayu di Kam­pung Delima Jaya, Keca­matan Kerinci Ka­nan, Kabu­paten Siak, Selasa pekan lalu.

Rombongan terdiri dari Dinas Perkebunan Sumut, Aso­si­sasi Petani Kelapa Sawit In­donesia (Apka­sin­do) Sumut, Bank Syariah Man­diri dan Bank Sumut.


 

Leave a Reply

For security, use of Google's reCAPTCHA service is required which is subject to the Google Privacy Policy and Terms of Use.